Home »
KOMPUTER »
TRIK
»
Cara mempermudah SAVE AS file pdf, bisa dibuatkan shortcut "Save As" di Quick Access Toolbar.
Tutorial lanjutan dari Cara "save as" file PDF pada Foxit Reader versi baru (versi 7.1.5). yaitu cara mempermudah save as file PDF dengan dibuatkan shortcut save as di Quick Access Toolbar.
Langkah caranya baca tutorial berikut ini:
1. Klik tanda drop-down seperti yang ditunjuk panah dibawah ini :
2. Klik "More Command"
3. Klik "Sve As" klik "Add" (di tengah).
4.Setelah Command SAVE AS ada di kotak kakan, kemudian klik "OK".
5. Tampilan Quick Access Toolbar setelah ada tambahan shortcut SAVE AS.
0 Response to "Cara mempermudah SAVE AS file pdf, bisa dibuatkan shortcut "Save As" di Quick Access Toolbar."